Kenali Fungsi Cairan Engine Flush
4. Kinerja Mesin Menjadi Lebih Lancar
Fungsi yang keempat adalah membuat kinerja mobil semakin optimal sehingga nyaman saat digunakan.
5. Suara Mesin Lebih Halus
Mesin mobil yang jarang dibersihkan akan menghasilkan suara yang tidak biasa. Berbeda apabila Anda menambahkan engine flush saat ganti oli. Suara mesin mobil saat dinyalakan akan terdengar halus.
6. Membersihkan Sludge dan Karbon
Adakalanya saat proses ganti oli berlangsung, akan terlihat oil sludge. Yaitu oli mesin yang mengalami perubahan warna dan bentuk menjadi kental dan berwarna kecoklatan seperti bubur.
Jika Anda menggunakan engine flush, maka semua kotoran yang menempel pada karbon dan sludge akan tersapu bersih. Dengan demikian, proses pembakaran tidak akan terganggu.
7. Menjaga Kompresi Mesin
Satu lagi fungsi yang dirasakan jika menggunakan engine flush, yaitu mampu menjaga kompresi mesin. Yaitu besarnya rasio volume yang ditimbulkan selama proses pembakaran terjadi.
Cara Kerja Engine Flush
Mekanisme atau cara kerja dari engine flush pada mesin mobil bisa diibaratkan deterjen pakaian. Hanya saja, cairan yang satu ini digunakan untuk membersihkan semua kotoran dan kerak oli membandel yang melekat di dalam mesin mobil.
Kesimpulan
Walau berfungsi untuk membersihkan semua kotoran yang menempel di mesin dan membuat performanya semakin baik, namun harus digunakan sesuai aturan dan jumlah yang tepat.
Jika ragu dan belum pernah menggunakan cairan engine flush, sebaiknya Anda konsultasikan dengan teknisi terlebih dahulu atau bawa mobil Anda ke bengkel resmi terdekat di kota Anda atau kunjungi https://suzukitradajateng.co.id/.