RAJANYA PICKUP DI INDONESIA

icon 19 November 2021
icon GUFRON

Mobil ini memiliki bak berukuran lebih luas, yaitu panjang 2.505 mm, lebar 1.745 mm, dan tinggi 425 mm dan kemampuan angkut 1 ton.

 

Dia juga dilengkapi dengan pengait di sekeliling bak yang digunakan untuk mengikat barang. Pengait berjumlah 12 pada tipe FD (Flat Deck) dan 22 pada tipe WD (Wide Deck).