Kenapa Fuel Pump Bisa Tiba-Tiba Mati?

icon 23 May 2025
icon Admin
Fuel pump adalah komponen vital dalam sistem bahan bakar kendaraan yang berfungsi untuk mengalirkan bahan bakar dari tangki ke mesin. Komponen ini bekerja dengan cara memompa bahan bakar melalui saluran dan menyediakannya ke sistem injeksi atau karburator. 

Jika komponen ini tiba-tiba mati, kendaraan tidak dapat berjalan atau bahkan mogok di tengah perjalanan. Ada beberapa penyebab umum kenapa pompa ini bisa gagal bekerja, dan berikut adalah penjelasan lengkapnya!

Penyebab Umum Fuel Pump Tiba-Tiba Mati

Komponen yang ada pada sistem bahan bakar ini bisa saja tiba-tiba mati. Apa saja penyebabnya?

  • Saringan Bahan Bakar yang Kotor

Filter atau saringan bahan bakar berfungsi untuk menyaring kotoran dan partikel-partikel kecil yang ada dalam bahan bakar. Jika saringan ini tersumbat, bahan bakar yang mengalir ke komponen ini menjadi terhambat.